Scroll untuk baca artikel
OKU TimurOlahraga

Kejuaraan Tenis Meja Bupati Cup 1 OKU Timur 2016

864
×

Kejuaraan Tenis Meja Bupati Cup 1 OKU Timur 2016

Sebarkan artikel ini

OKUTIMURNEWS.ID – PENGKAB PTMSI OKU Timur di Ketuai Oleh Bapak Ir Ruzuan Effendi bekerja sama dengan KONI OKU Timur dan PEMDA OKU Timur mengadakan Kejuaraan tenis meja Bupati Cup I OKU Timur 2016.

Pendaftaran telah dibuka hingga tanggal 3 september 2016 atau datang langsung pada saat tehnical meeting dilaksanakan hari minggu tanggal 4 september 2016 di Kantor KONI OKU Timur dengan Alamat Gedung GCC STIE Gumawang, Belitang

Adverstisement
Scroll Kebawah Untuk Lihat Konten

Jadwal Pertandingan

  • Dilaksanakan Selama 4 hari dari tanggal 5 sd 8 september 2016

Tempat Pertandingan

  • Aula SMAN 1 Belitang di Gumawang.

Pesertanya

  • Pelajar SD/ MI, SMP/MTs, SMA/MA dan 
  • Umum usia 18 – 55 tahun warga OKU Timur.
Baca Juga  Porelehan Mendali Pekan Olahraga Kabupaten (PORKAB) III OKU Timur.

Syarat Pendaftaran :

  1. Pelajar membawa fhotocopy raport terakhir dan surat rekomendasi dari Kepala Sekolah
  2. Umum membawa fhotocopy KTP atau KK OKU Timur
Pakaian kaos bebas KECUALI
  • Warna Hijau karena warna MEJA Tenis meja dan 
  • Warna Orange karena warna Bola 
  • Disarankan membawa 2 baju kaos berlainan warna
Biaya Pendaftaran GRATIS

Tempat Pendataran Contac Person
  • Kantor KONI OKU Timur
  • Bapak Purnama 081373218241
  • Iqbal Boy 08578971618

Kejuaraan ini di selenggarakan kerjasama Pengkab PTMSI OKU Timur dengan KONI OKU Timur dan PEMDA OKU Timur memperbutkan Piala BUPATI Kab OKU Timur dan Uang Pembianaan.