Scroll untuk baca artikel
Komunitas

PTMOT (Persatuan Tenis Meja OKU Timur)

977
×

PTMOT (Persatuan Tenis Meja OKU Timur)

Sebarkan artikel ini

okutimurnews.id – PTMOT (Persatuan Tenis Meja OKU Timur) kini semakin banyak peminat dan anggotanya, PTMOT telah mendeklarasikan diri menjadi club atau komunitas pemain tenis meja yang berkedudukan di kabupaten OKU Timur.

Adapun Ketua PTMOT yaitu Heru Prasetyo dengan alamat Desa Margomulyo Kecamatan Belitang Dua dan Sekretasis Ade Anggara dengan alamat Desa Petanggan Kecamatan Belitang Mulya.
Dengan anggota dari club / komunitas desa yang ada di OKU Timur.

Adverstisement
Scroll Kebawah Untuk Lihat Konten
Suasana Pertandingan

Kegiatan dari club / komunitas PTMOT ini antara lain, berlatih dan bermain tenis meja secara rutin untuk meningkatkan kemampuan dan kemahiran. Pada setiap bulan pada minggu ke 2 biasanya anggota bekumpul di desa atau kecamatan yang di tunjuk untuk mekasanakan pertandingan rutin yang diikuti seluruh anggota PTMOT di OKU Timur.

Baca Juga  Bangkitnya Club Tenis Meja di OKU Timur
Anggota Tetap PTMOT

Pada tanggal 15 Des 2019, PTMOT menutup tahun 2019 dengan mengadakan pertandingan persahabatan di Nusa Bhakti Kecamatan Belitang III. Pada pertandinga kali ini seluruh anggota PTMOT menggunakan  seragam baru, yang artinya PTMOT semakin serius untuk membangkitkan cabang olahraga Tenis Meja di OKU Timur dengan menyebarkan virus positif kepada masyarkat.

Jika ada yang ingin bergabung yuk ikuti Jadwal pertandingan selanjurnya di desa Nusa Raya pada tanggal 19 Januari 2020.